Jakarta – Jerman dan Jepang semakin menunjukkan komitmennya dalam mendukung transisi energi di Indonesia. Kedua negara tersebut berperan penting dalam berbagai aspek, mulai dari investasi, transfer teknologi, hingga kerja sama strategis dalam pengembangan energi terbarukan. Jerman, melalui berbagai inisiatif, telah memberikan dukungan dalam pengembangan energi hijau di Indonesia. Program seperti…